You are here: Home » Laporan Praktikum » laporan praktikum fisika - hukum archimedes
BAB I
PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Disekitar kita,kadang pernah mengamati bahwa sebuah benda yang diletakan di dalam air terasa lebih ringan dibandingkan dengan beratnya ketika di udara kadang ada yang terapung,kadang juga ada benda yang melayang didalam air,kadang juga ada benda yang tenggelam di dalam air. Jika benda dicelupkan dalam zat cair, sesungguhnya berat benda itu tidak berkurang. Gaya tarik bumi kepada benda itu besarnya tetap. Akan tetapi zat cair mengadakan yang arahnya ke atas kepada setiap benda yang tercelup di dalamnya. Ini menyebabkan berat benda seakan-akan berkurang. Menghitung gaya ke atas dalam zat cair sesungguhnya dapat kita lakukan dengan menggunakan pengetahuan kita tentang tekanan di dalam zat cair Pada kesempatan ini kita akan membahas hukum archimedes secara mendetail, karena dalam kehidupan sehari-hari terdapat banyak jenis gerak yang menyerupai sistem ini. Aplikasi hukum archimedes dapat kita jumpai dalam berbagai peralatan misalnya hidrometer , kapal laut, kapal selam, dan balon udara.
TUJUAN
o Menentukan massa jenis zat cair berdasarkan hukum Archimedes
RUMUSAN MASALAH
o Bagaimana hubungan antara massa jenis zat cair dengan gaya ke atas?
o Manakah massa jenis yang paling besar dari kedua zat cair tersebut?
Mau lebih lengkap? klik download yang ada dibawah!!
posted by my friend:
fb : http://www.facebook.com/arisandistupidface
twitter : twitter.com/jhoonytoons
fb : http://www.facebook.com/arisandistupidface
twitter : twitter.com/jhoonytoons
Category: Laporan Praktikum
Related posts:
If you enjoyed this article, subscribe to receive more great content just like it.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
POST COMMENT
0 komentar:
Post a Comment